Mawar Tetangga

 

Mawar tetangga begitu menggoda

Kampung kupahandap ia berada

Wangi dan rupanya memikat jiwa

Menggugah rasa

Setiap kelopaknya memberikan warna merah muda


Bahagia sekali ku melihatnya

Sungguh mempesona

Tak tega ku memetiknya

Melihatnya saja cukup bahagia

Karena bahagia itu sederhana

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Menulis Itu Mudah

Teknik Penulisan Resume

Kiat Menulis Cerita Fiksi